HIMPAUDI JATENG





MARS HIMPAUDI

Himpunan Pendidik Anak Usia Dini
Wadah kita untuk berkreasi
Menjalin menjaga tujuan mulya
Mengasuh dengan suka cita

Marilah mulai dari diri sendiri
Berilmu beriman bertaqwa
Pendidik Anak Indonesia
Tampakkan wajah berseri

Bangun jiwa raga anak Indonesia
Sifat jujur ramah ingin mencoba
Bimbinglah sesuai akalnya
Asuhlah sesuai budinya
Bimbinglah sesuai akalnya
Asuhlah sesuai budinya

Usia Dini…..
Himpaudi….. Himpaudi…..
Jaya…….


Pelatihan Kurikulum

Ketika mengikuti pelatihan hari ini seorang narasumber mengatakan bahwa beliau sangat tidak setuju sekali dengan orangtua murid yg lebih menyukai PAUD yang salah satu materi pembelajarannya adalah mengenal huruf & mengeja kata. Tapi kenapa bapak sangat mengagumi sebuah berita yang mengatakan seorang anak usia 3 tahun di salah satu kepulauan di Indonesia ada yg sudah bisa membaca? Seharusnya kan bapak bilang, kasihan anak itu baru tiga tahun sdh bisa membaca. betul begitu pak?? hehe....

0 komentar:

Posting Komentar

 

Ratih Puspita Sari Design by Insight © 2009